2. Sorus berada di bagian tepi bawah daun yang ditandai dengan bintik-bintik kecokelatan.
3. Daun fertil merupakan daun yang dapat menghasilkan spora.
4. Jika sporangium pecah , maka akan keluar dan bertebaran. Setelah itu jatuh di tempat yang cocok.
5. Spora yang jatuh tersebut akan tumbuh dan berkembang menjadi tumbuhan paku yang baru.
Nah, itulah informasi mengenai pertumbuhan tumbuhan paku yang berkembang biak dengan spora.
Baca Juga: Kegunaan Sumber Daya Tumbuhan, Materi Kelas 4 SD Tema 6
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar