4. Cenderung bersifat simetris dan bentuknya rapi
5. Menggunakan pola pantun atau sajak syair
6. Umumnya berbentuk empat seuntai
7. Punya sitaksis atau gatra, yang terdiri dari 4-5 suku kata
8. Puisi baru umumnya mengisahkan tentang peristiwa kehidupan
Jenis-Jenis Puisi Baru Berdasarkan Isi
1. Balada : Jenis puisi baru yang berkisah atau bercerita tentang sesuatu, terdiri dari 3 bait dan tiap baitnya berisi 8 baris dengan rima a-b-a-b-c-c-b lalu beralih menjadi a-b-a-b-b-c-b-c.
2. Hymne: Jenis puisi baru yang berisi pujian untuk Tuhan, Dewa, Pahlawan, Tanah Air, atau almamater di dunis sastra. Kini, hymne menjadi bentuk puisi yang dinyanyikan.
Baca Juga: Perbedaan Puisi Lama dan Puisi Baru, Pengertian, Serta Ciri-cirinya
3. Ode: Jensi puisi yang berisikan tentang sanjungan atau pujian yang menggunakan kosa kata yang anggun dan resmi.
4. Epigram: Jenis puisi baru yang berisikan tuntunan hidup.
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar