- Punya berat badan berlebih, bahkan obesitas
- Sering makan camilan di waktu-waktu mendekati jam tidur
- Sering mengonsumsi makanan pedas, asam, dan berlemak (jenis makanan penyebab asam lambung naik)
- Sering mengonsumsi minuman seperti soda, teh, dan kopi secara berlebihan
Nah, itulah beberapa kebiasaan yang tanpa sadar bisa memicu asam lambung naik.
Baca Juga: Sering Dianggap Sama, Kenali Perbedaan GER dan GERD pada Anak
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar