GridKids.id - Daun sirih sering kali dimanfaatkan sebagai obat tradisional.
Mulai mengatasi mimisan, menjaga kesehatan gigi, dan mata.
Daun sirih merupakan tanaman yang mengandung banyak air sekitar 85-90%. Selain itu, daun sirih juga rendah lemak dan kalori.
Daun sirih mengandung sodium, protein, vitamin A, B1, B2, protein, dan asam nikotinat.
Untuk mendapatkan manfaat yang lebih, yuk, simak ulasan di bawah ini cara mengolah daun sirih.
Cara Mengolah Daun Sirih
1. Ditumbuk
Salah satu cara mengolah daun sirih adalah dengan ditumbuk. Kamu dapat mengambil daun sirih dengan cara diremas atau ditumnuk hingga halus.
Nah, nantinya akan terbentuk pasta dengan sedikit cairan. Pasta tersebut dapat membantu meredakan rasa nyeri akibat luka trauma.
Baca Juga: Tak Hanya Daun Sirih, Inilah Bahan-Bahan Alami untuk Mengatasi Mimisan di Rumah, Apa Saja?
Kamu dapat mengoleskannya pada luka teriris atau memar dan biarkan beberapa menit.
2. Direbus
Source | : | Intisari.grid.id,Hellosehat.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar