Nah, tahun lalu, bintang ini dilaporkan menghilang.
Para astronom dan berbagai ahli mencari cahaya bintang itu berulang kali, tapi tetap saja jejaknya hilang tanpa jejak.
2. Bintang yang Berkedip
Para astronom menemukan sebuah bintang raksasa di dekat pusat galaksi Bima Sakti yang berkedip.
Bintang tersebut sangat redup, sehingga hampir menghilang dari pandangan saat diamati.
Sebenarnya, bukan hal yang aneh kalau kecerahan bintang berubah-ubah. Beberapa cahaya bintang sering kali meredup, atau dikalahkan oleh bintang lain.
Namun, sangat jarang sebuah bintang yang redup bisa kembali jadi cerah. Nah, fenomena astronomi yang unik dan langka ini disebut dengan "berkedip."
Baca Juga: Daftar Kota di Indonesia yang Mengalami Fenomena Ekuiluks, Apakah Itu?
3. Video UFO yang Dirilis Pentagon
Pentagon secara resmi merilis 3 video pendek yang menunjukkan "fenomena udara enggak dikenal" yang sebelumnya pernah dirilis oleh sebuah perusahaan swasta.
Pentagon adalah markas besar Departemen Pertahanan Amerika Serikat yang terletak di Arlington County, Virginia.
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar