GridKids.id - Kids, tentu kita menginginkan tubuh yang sehat dan jauh dari penyakit.
Salah satu penyakit cukup ditakutkan laki-laki adalah kanker usus besar.
Namun, kanker usus besar enggak hanya banyak menyerang laki-laki saja, karena dapat menyerang perempuan juga, lo.
Presentasi kanker kolon pada laki-laki dan perempuan ternyata hampir sama.
Untuk itu, kita harus waspada dan mengenali beberapa gejala kanker usus besar.
Nah, jenis kanker yang biasanya berkembang dari usus besar atau muara akhir saluran pencernaan.
Yuk, cari tahu gejalanya.
1. Anemia
Anemia merupakan situasi ketika kita memiliki jumlah sel darah merah yang rendah dan bisa menjadi gejala kanker usus besar yang harus diwaspadai.
Baca Juga: Mengenal Sleep Hygiene, Pola Tidur yang Baik untuk Mendapatkan Istirahat Berkualitas
Melansir dari The Healthy, pendarahan internal yang terjadi di dalam tubuh akibat kanker usus besar bisa menyebabkan anemia.
Jadi kalau kita sebagai perempuan mengalami anemia yang enggak dapat diatasi dengan suplemen zat besi, sebaiknya kita berkonsultasi ke dokter.
Penulis | : | Regina Pasys |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar