Ketua di New Zealand Tonga Business Council Rachel Afeaki-Taumoepeau, menyatakan gelombang tsunami yang terjadi di Tonga relatif rendah.
Hal ini memungkinkan sebagian besar penduduknya dalam keadaan selamat.
Namun, ia khawatir kepada mereka yang tinggal di pulau-pulau terdekat dengan gunung berapi bawah laut Hunga-Tonga-Hunga-Ha'apai.
"Kami berdoa agar kerusakan hanya pada infrastruktur dan orang-orang bisa naik ke dataran yang lebih tinggi," tuturnya.
Baca Juga: Mengenal Fenomena Tsunami, Salah Satu Penyebabnya Karena Aktivitas Alami di Bawah Laut
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | CNN International |
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar