Salah satu cara mengatasi asam lambung yang naik dengan mengubah posisi tubuh.
Posisi tubuh yang enggak tepat dapat membuat asam lambung naik.
Jika saat asam lambung kambuh saat kamu sedang berbaring, coba posisi duduk atau berdiri.
2. Mengunyah permen karet
Dalam sebuah penelitian, dengan mengunyah permen karet dapat membantu atasi asam lambung yang kambuh.
Dengan mengunyah permen karet dapat mendorong produksi air liur dan menelan.
Cara ini dapat meredakan gejala asam lambung, lo.
Baca Juga: Penyandang Asam Lambung Wajib Tahu, Ini Kebiasaan Buruk yang Harus Dihindari
3. Longgarkan pakaian
Salah satu hal yang memicu asam lambung naik adalah tekanan pada perut.
Jika mengalami hal tersebut, cobalah hilangkan segala tekanan pada perut dengan cara longgarkan baju, celana atau segala hal yang membuat sesak.
4. Makan dalam Porsi Kecil
Penulis | : | Regina Pasys |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar