Sehingga perlu ditekankan dan diinformasikan ke masyarakat bahwa istilah Delmicron enggak pernah digunakan oleh para pakar ilmiah.
Informasi yang valid di masa-masa seperti ini sangat penting untuk masyarakat agar enggak menimbulkan kepanikan atau penggiringan opini ke arah yang enggak diinginkan.
Nah, itulah tadi penjelasan tentang istilah Delmicron yang beberapa hari ini banyak muncul dalam pemberitaan.
Perkembangan terbaru mengenai kondisi pandemi dan varian terbaru virus corona perlu terus dilakukan.
Namun perlu diingat supaya berhati-hati dan memperhatikan darimana sumber informasi itu didapatkan, ya.
Baca Juga: 6 Cara Mencegah COVID-19 Varian Omicron Menurut WHO dan CDC, Salah Satunya Vaksinasi Dosis Penuh
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar