GridKids.id - Kids, apa kamu mempunyai sebuah kelompok pertemanan?
Di dalam kelompok pertemanan biasanya kita akam menemukan berbagai macam teman dengan berbagai karakter.
Selain itu, beberapa orang juga mempunya first impression sebagai sosok yang ramah dan asyik.
Enggak heran, orang-orang dengan karakter tersebut pasti memiliki banyak teman.
Berdasarkan golongan darah, terdapat golongan darah yang terlihat ramah dan asyik meskipun bertemu dengan orang baru.
Memang golongan darah enggak sepenuhya valid, tapi kepoin yuk.
Baca Juga: Sering Dipermudah dan Hidupnya Mulus, Ini Urutan Golongan Darah yang Paling Jujur
Penulis | : | Regina Pasys |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar