3. Mengobati Gusi Bengkak
Enggak hanya mengobati sakit gigi, akar kangkung juga dapat mengobati gusi yang bengkak, lo.
Kamu cukup menyediakan akar kangkung 200 gram, cuci dan rebus air sebanyak 200 cc dan tambahkan air cuka 200 cc.
Pakailah air rebusan kangkung sebagai obat kumur dan lakukan secara berulang.
4. Dapat Mengobati Insomnia
Apakah kamu pernah mengalami gangguan tidur atau insomnia?
Nah, untuk mengobatinya ternyata kamu cukup membuat air rebusan kangkung yang sangat mudah.
Selain air rebusannya yang dapat diminum, kangkung juga dapat kamu konsumsi sebagai hidangan yang lezat.
Itulah beberapa khasiat air rebusan kangkung yang ternyata enggak hanya lezat, namun juga dapat menjadi obat alami yang ampuh mengatasi berbagai macam masalah kesehatan.
Baca Juga: 6 Khasiat Buah Bengkoang, Salah Satunya Meningkatkan Fungsi Otak
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com,Nakita.ID |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar