GridKids.id - Kids, tahukah kamu apa itu otonomi daerah yang diterapkan di seluruh Indonesia?
Pertanyaan tersebut merupakan materi PPKN kelas 7 tabel 6.3 tentang otonomi daerah.
Daerah otonom dikenal juga dengan sebutan daerah swatantra.
Baca Juga: Jawaban Pertanyaan 6.1 Sejarah Proklamasi , Materi PPKN Kelas 7
Sejak diberlakukan di Indonesia, pemerintah pusat memberikan hak semua daerah untuk menjadi daerah otonom.
Ada sejumlah jenis daerah otonomi di Indonesia, seperti Daerah Khusus Ibukota dan Daerah Istimewa Yogyakarta.
Lantas, apa tugas dan tujuan otonomi daerah? Yuk, kita cari tahu!
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar