Setelah mengetahui waktu-waktu yang tepat untuk mengonsumsi air hangat, perlu diperhatikan juga kapan waktu yang kurang tepat untuk meminum segelas air hangat, Kids.
Yakni ketika kita baru selesai berolahraga.
Baca Juga: Air Pengganti untuk Vas Bunga, Lebih Baik Air Dingin atau Air Hangat?
Minum air hangat setelah olahraga enggak disarankan banget mengingat suhu tubuh kita yang udah tinggi.
Nah, itu tadi beberapa waktu yang tepat untuk minum air putih hangat, Kids.
Jangan salah lagi karena jika kurang tepat enggak mendapatkan manfaatnya dari air hangat.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | cewekbanget.grid.id |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar