6 Fungsi Pancasila Sebagai Dasar Negara Indonesia Bagi Bangsa
Pixabay.com
Pancasila merupakan dasar negara bangsa Indonesia.
Hal ini dikarenakan,
Pancasila merupakan kristalisasi dari nilai-nilai yang dimiliki oleh bangsa Indonesia.
Nilai tersebut seperti nilai kemanusiaan, nilai persatuan, nilai kerakyatan, nilai keadilan sosial, dan nilai ketuhanan.
5. Pancasila Sebagai Cita-Cita dan Tujuan Bangsa Indonesia
Cita-cita bangsa Indonesia dimuat dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar 1945 yang merupakan penuangan jiwa Pancasila.
Nah, cita-cita tersebut akan menjadi arah untuk mencapai tujuan bangsa Indonesia.
6. Pancasila Sebagai Penjanjian Luhur Bangsa Indonesia
Salah satu fungsi Pancasila adalah sebagai perjanjian luhur bangsa Indonesia.
Ketika bangsa Indonesia mendirikan negara atau Proklamasi 17 Agustus 2945, Indonesia belum memiliki undang-undang dasar negara yang tertulis.
Nah, pada tanggal 18 Agustus 1945 disahkan pembukaan dan batang tubuh Undang-Undang Dasar 1945 oleh PPKI.
Itulah fungsi Pancasila sebagai dasar negara Indonesia yang perlu kita ketahui, Kids.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Komentar