Contoh Soal dan Jawaban
1. Sebutkan 3 upaya masyarakan dalam mencintai produk dalam negeri!
Jawaban:
Membeli dan menggunakan produk dalam negeri, membantu memasarkan produk lokal lewat media sosial dan mengajak teman/sahabat untuk membeli produk buatan dalam negeri.
2. Mengapa kita harus mencintai produk lokal?
Jawaban:
Karena mencintai produk lokal merupakan salah satu perwujudan rasa cinta Tanah Air demi menjaga, melestarikan dan juga memelihara persatuan dan kesatuan bangsa.
3. Sebutkan apa saja contoh barang-barang buatan dalam negeri?
Jawaban:
Adapun barang-barang dalam negeri yang bisa kita beli dan gunakan adalah batik, anyaman, kerajinan tas, pakaian dan masih banyak lagi.
Nah, itulah penjelasan tentang upaya masyarakat dalam mencintai produk dalam negeri yang ada di materi kelas 6 SD tema 4.
Baca Juga: Materi Kelas 6 SD Tema 4: Fungsi, Ciri-Ciri dan Macam Brosur
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar