ornament-1.jpg ornament-2.jpg ornament-3.jpg
Filosofi dan Fungsi Rumah Adat Jolopong
 
Bentuk rumah adat Jolopong menjadi salah satu yang cukup tua apabila dilihat dari bentuk atap bangunan saung.
 
Jolopong mempunyai dua bidang atap yang dipisahkan oleh jalur suhunan pada bagian tengah rumah.
 
Nah, dalam pembagian ruangannya, Jolopong terbagi ke dalam lima bagian, di antaranya adalah: teras, area ruang tengah, kamar tidur, dan dapur.
 
Area teras dikenal dengan sebutan emper, sedangkan ruang tengah disebut dengan imah yang berarti bagian utama rumah.
 
Untuk bagian kamar tidur, masyarakat sekitar sering menyebutnya dengan istilah pangkeng, dan dapur disebut dengan pawon.
 
Jolopong biasanya sering ditemukan di daerah Kabupaten Sumedang dan Garut, Jawa Barat.
 
 

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.

Halaman Sebelumnya
 




PROMOTED CONTENT

Source : kemendikbud.go.id
Penulis : Putu Bagoes
Editor : Danastri Putri

Komentar

Artikel Terkait

Mengenal Keunikan Wamai, Rumah Adat dari Papua

Info

Mengenal Keunikan Wamai, Rumah Adat dari Papua

Sabtu, 11 September 2021 | 08:40 WIB

Tag Popular