GridKids.id - Pada artikel ini kita akan membahas mengenai garis.
Apa perbedaan antara garis, sinar, dan segmen? Materi tersebut sesuai dengan buku tematik kelas 4 SD tema 5.
Berdasarkan pada buku tersebut, terdapat pertanyaan perbedaan antara garis, sinar, dan segmen.
Dalam pelajaran matematika terdapat istilah geometri dan pengukuran yang dikenal garis, sinar, dan segmen.
Baca Juga: Contoh Sikap Tanggung Jawab Terhadap Lingkungan Sekitar, Materi Kelas 4 SD Tema 5
Ketiganya memang serupa namun tetap memiliki perbedaan yang cukup signifikan, Kids.
Penting untuk mengetahui perbedaan ketiganya. Garis, sinar, dan segmen merupakan komponen terbentuknya bangun ruang maupun bangun datar.
Untuk lebih jelasnya, simak pembahasan berikut ini mengenai perbedaan garis, sinar, dan segmen, materi kelas 4 SD tema 5.
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar