Resep Milk Tea Hangat
Bahan-bahan:
1. 185 ml air
2. 125 ml susu putih cair
3. 1-2 sdm teh tubruk
4. Gula atau madu secukupnya
Cara membuat:
1. Siapkan air dan rebus sampai mendidih
2. Masukan teh tubruk ke dalam panci rebusan air
Baca Juga: Hangatkan Tubuh di Musim Penghujan, Coba Buat Susu Cokelat Jahe Berempah, Yuk!
3. Seduh teh selama 3-5 menit
4. Tuangkan susu sedikit demi sedikit ke dalam larutan teh
5. Aduk rata setiap menuang susu
6. Saring terlebih dahulu, larutan teh susu untuk menghindari penggumpalan
7. Untuk rasa yang lebih manis tambahkan gula atau madu
8. Milk tea hangat siap disajikan.
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar