GridKids.id - Kids, seperti yang diketahui bahwa Kak Nagita Slavina kini telah mengandung anak kedua.
Kabar bahagia ini juga dirasakan oleh orang-orang terdekatnya termasuk pasangan selebriti Kak Rizky Billar dan Kak Lesti Kejora.
Hal ini ditunjukkan saat Kak Rizky Billar dan Kak Lesti Kejora memberikan sebuah kado mewah untuk calon adik Rafathar.
Baca Juga: Dipuji Warganet dan Gunakan Pakaian Mewah, Nagita Slavina Semakin Diidolakan Banyak Orang
Sebelumnya, Kak Nagita juga sudah banyak diberikan kado mewah lainnya dengan nilai yang fantastis dari para rekan-rekan artisnya.
Kali ini, Kak Rizky Billar dan Kak Lesti Kejora terlihat sedang mengunjungi kediaman Kak Nagita dan Kak Raffi Ahmad untuk langsung memberikan kado tersebut.
Kira-kira, kado apa yang diberikan oleh Kak Rizky Billar dan Kak Lesti Kejora, ya?
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar