Fakta Menarik
- Kak Caitlin sejak kecil sudah menggemari dan menggeluti olahraga basket dan renang.
- Sehari-harinya, Kak Caitlin menggunakan bahasa Inggris pada ayahnya dan bahasa Indonesia untuk ibunya.
- Saat melakukan akting di film Surat Cinta Untuk Starla, Kak Caitlin mengaku kesulitan saat berperan sebagai Starla yang mengharuskan dirinya untuk berakting menangis.
Baca Juga: Semakin Melejit, Ini Profil Lengkap Abun Sungkar yang Bermain Mariposa
- Saat bermain di film Forever Holiday in Bali, Kak Caitlin beradu akting bersama pemeran aktor Korea.
- Kak Caitlin mengambil studi ilmu komunikasi karena mengaku ingin menjadi seorang pimpinan redaksi di suatu perusahaan majalah fashion.
- Membintangi film DeardOut, Kak Caitlin rela menunda studinya ke Amerika karena ingin tergabung dalam film tersebut.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar