GridKids.id – Kids, tahukah kamu kalau hari ini (23/07/2021), Bobo Creative Week 2.0 sudah dimulai?
Acara pembukaan Bobo Creative Week 2.0 ini dimeriahkan dengan berbagai acara salah satunya paduan suara kolaborasi Anak Nusantara yang ditampilkan apik.
Pelaksanaan acara ini bersamaan dengan momen Hari Anak Nasional.
Pembukan Bobo Creative Week 2.0 dilaksanakan secara daring melalui berbagai macam platfom sosial media.
Bobo Creative Week 2.0 dibuka dengan dipandu dua presenter, yaitu Kak Maci dan Kak Nindya.
Baca Juga: Mengenal Perbedaan Coding dan Programming, Ternyata Keduanya Tak Sama
O iya. Di acara pembukaan ini, juga ada beberapa penampilan seru dari paduan suara kolaborasi Anak Nusantara, lo.
Source | : | bobo.grid.id |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar