GridKids.id - Kids, tubuh kita memerlukan asupan vitamin D agar selalu dalam keadaan sehat dan bugar.
Terlebih, hal ini pun sangat dibutuhkan untuk menghadapi masa pandemi dengan tujuan agar tubuh enggak mudah terserang virus.
Di dalam tubuh, vitamin banyak berperan dalam pembentukkan struktur tulang dan gigi yang baik.
Maka dari itu, berjemur menjadi salah satu aktivitas penting di tengah pandemi COVID-19.
Baca Juga: Enggak Cuma dengan Berjemur, Ini 4 Sumber Vitamin D yang Mudah Didapatkan
Alasannya, sinar matahari pagi menghasilkan sinar UV (ultraviolet) yang menyentuh permukaan kulit untuk diubah oleh tubuh menjadi vitamin D.
Namun, terdapat waktu dan durasi yang perlu diperhatikan agar manfaat baik sinar matahari dapat bekerja maksimal.
Nah, berikut ini ulasannya!
Baca Juga: Tanda Tubuh Terkena COVID-19 di Fase Awal yang Wajib Kita Ketahui
Source | : | Kompas Health |
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar