Untuk yang satu ini sangat mudah dilakukan, kamu hanya perlu mengoleskan air cucian beras ke daun aglonema.
Setelah itu, kamu bisa mendiamkan beberapa saat agar air cucian beras meresap.
Baca Juga: Jangan Salah Pilih, Ini Media Tanam yang Cocok untuk Aglonema
Memperkuat tanaman
Memberi air cucian beras juga bermanfaat untuk memperkuat tanaman.
Hal tersebut dikarenakan air cucian beras memiliki kandungan kalium.
Kalium yang diberikan pada tanaman akan membuat daun, bunga, dan buah enggak mudah rontok.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar