Telur
Salah satu sumber protein hewani yang dapat dikonsumsi sehari-hari adalah telur, Kids.
Telur merupakan makanan yang mudah ditemukan dan harganya juga sangat terjangkau.
Kadar protein pada telur yang paling tinggi ada pada putih telur.
Baca Juga: Perlu Diwaspadai, Ternyata Ada Dampak Kesehatan Jika Mengonsumsi Tahu Secara Berlebihan
Ikan
Ikan juga salah satu makanan sumber protein yang sangat tinggi.
Ikan memiliki kandungan seperti asam lemak omega-3, asam lemak tak jenuh, mineral, dan vitamin A, D, B6, dan B12.
Kandungan tersebut sangat bagus untuk tulang, mengurangi risiko asma pada anak, dan mengurangi risiko kardiovaskular, Kids.
Source | : | alodokter.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
Komentar