GridKids.id - Kalau kamu ditanya hewan apa yang pandai berenang pasti kalian akan menjawab ikan.
Benar begitu, Kids?
Nah, benar saja karena ikan adalah hewan yang hidup di air sudah pasti mereka lihai untuk berenang.
Tapi kamu tahu enggak sih, ternyata keahlian untuk berenang enggak cuma dimiliki oleh manusia atau ikan saja, lo.
Baca Juga: Rekomendasi Ikan Hias Murah untuk Mempercantik Akuarium di Rumah, Harganya Mulai dari 3 Ribu
Beberapa jenis hewan yang hidup di darat ternyata juga pandai bergerak dan berenang di dalam air.
Hewan-hewan ini beberapa kali masuk ke dalam air untuk minum dan mencari sumber makanan.
Lalu, jenis hewan apa sajakah itu? Penasaran kan? Yuk, kita cari tahu!
Source | : | National Geographic Indonesia |
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
Komentar