GridKids.id - Bawang merupakan salah satu bumbu daput yang sering digunakan ketika masak, Kids.
Bukan hanya bagus untuk diolah menjadi sebuah masakan, bawang juga memiliki manfaat kesehatan.
Oleh karena itu beberapa orang memakan langsung bawang putih karena dipercaya menurunkan kolestrol.
Baca Juga: Ingin Punya Tanaman Sintetis di Rumah? Perhatikan Hal Ini Sebelum Membeli
Hal tersebut membuat bawang sangat penting, tetapi harga bawang juga perlahan mulai naik/
Enggak perlu membelinya, kita juga bisa menanam bawang putih di rumah, sehingga enggak perlu membeli ke pasar, Kids.
Ketika kamu ingin menanam bawang harus ada beberapa langkah yang diperhatikan, apa saja itu? yuk, kita bahas agar bisa menanam.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar