3. Perhatikan kondisi sayuran
Sebelumnya, jangan lupa untuk memeriksa kondisi sayuran sebelum disimpan di kulkas.
Pastikan kamu lihat permukaan sayur dengan benar dan secara berkala.
Jika terdapat bagian yang rusak, lembek, berubah warna atau kecokelatan, segera buang bagian tersebut.
Bagian yang busuk tersebut bisa membuat bagian lainnya juga ikut membusuk.
Namun, sebaiknya perhatikan kondisi sayur sebelum membelinya.
Itulah cara tips jitu menyimpan sayuran agar awet hingga berbulan-bulan.
Baca Juga: Biasanya Hanya Mencuci Beras 2 Kali? Ternyata Beras Sebaiknya Dicuci Berkali-kali, Ini Alasannya
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id.
Penulis | : | Regina Pasys |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar