1. Letakkan bunga segar
Untuk menghilangkan bau yang enggak sedap kamu bisa meletakan bunga yang beraroma segar dan wangi.
Meletakan bunga bisa membantu untuk mengurangi aroma bau dapur, Kids.
Bunga yang diletakan di pot atau wadah bisa mengurangi bau enggak sedap.
Kamu bisa memilih bunga seperti mawar, sedap malam, dan peony yang sangat harum.
2. Rempah-rempah
Jika aroma bau sisa makanan masih tertinggal, hal pertama yang dilakukan pastikan sirkulasi udara di dapur agar dapat keluar dengan baik.
Baca Juga: Bahan-Bahan di Dapur Ini Ternyata Bisa Dimanfaatkan Jadi Pembersih Alami, Sudah Tahu?
Lalu rebus jeruk dan rempah-rempah hingga mendidih, setelah mendidih campur kan dengan bahan lain seperti batang kayu manis, kulit jeruk, jahe, cengkeh, atau irisan lemon.
Hal tersebut dapat membantu udara dapur menjadi segar kembali, Kids.
3. Makanan dipanggang
Salah satu penyebab aroma enggak sedap di dapur karena memasak dengan berbagai bahan, namun hal tersebut bisa diminimalisir dengan cara dipanggang.
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar