GridKids.id - Saat tertidur ada ada sebagian orang mengalami gangguan dalam tidur seperti mendengkur.
Medengkur pada umumnya enggak membahayakan kok.
Namun mendengkur dapat menganggu orang yang tidur berdekatan, karena suaranya yang besar.
Yap, terkadang ada yang enggak nyaman dengan suara mendengkur saat tidur bersama teman-teman.
Baca Juga: Jangan Diabaikan, Ini Manfaat Minum Air Putih Setelah Bangun Tidur, Salah Satunya Menambah Darah
Selain itu dengkur sampai tersedak berpotensi mengalami kesulitan tidur, hal tersebut menandakan ada gangguan kesehatan pada tubuh.
Lalu dengkur juga dapat menandakan adanya saluran pernapasan yang enggak teratur saat tertidur.
Banyak kebiasaan dilakukan untuk mengurangi dengkur saat tidur, lo.
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar