GridKids.id - Kecelakan pesawat kembali terjadi di Indonesia, pesawat Sriwijaya Air SJ182 jatuh di Kepulauan Seribu.
Pesawat tujuan Jakarta-Pontianak itu sempat mengalamai penundaan keberangkatan karena cuaca buruk.
Pesawat Sriwijaya Air SJ182 berangkat 14.36 setelah penerbangan tertunda, pesawat dinyatakan setelah hilang kontak dengan petugas Air Traffic Controller ATC 14.40.
Sampai hari ini masih dilakukan pencarian korban korban cockpit voice recorde (CVR) yang terdapat pecakapan di dalam pesawat.
Jumlah penumpang yang diangkut oleh SJ182 berjumlah 50 orang, bersama 12 kru yang terdiri dari 43 dewasa, tujuh anak-anak dan tiga bayi.
Namun tahukah kamu, Kids, 18 tahun lalu ada pesawat yang berhasil mendarat dengan kondisi mesin yang terganggu.
Baca Juga: Urutan Maskapai Penerbangan Paling Aman di Dunia, Maskapai Indonesia Masuk Daftar?
Baca Juga: Meski Lelah dan Mengantuk, Sebaiknya Hindari Tidur di Pesawat Saat 2 Waktu Ini
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar