Arti Penting Sosok Ayah bagi Anak Perempuan
Kuatnya hubungan antara ayah dan sang anak perempuan juga memiliki manfaat tersendiri.
Anak-anak perempuan memiliki hubungan dekat dengan ayahnya selama lima tahun masa awal kehidupan cenderung mencapai masa pubertas lebih lambat.
Hal itu diungkapkan dalam riset dari Vanderbilt University.
Tidak hanya itu, berdasarkan catatan University of Oxford, anak perempuan yang tumbuh dalam pola asuh ayah cenderung lebih jauh dari masalah kesehatan mental di kemudian hari.
Baca Juga: 5 Manfaat Kedekatan Ayah dan Anak yang Belum Banyak Diketahui #AyahSIAP
Untuk anak perempuan, ungkapan pujian yang sering dilontarkan sosok ayahnya membantu mereka tumbuh menjadi sosok wanita yang independen dan percaya diri.
Nah, itulah arti penting sosok ayah bagi anak-anaknya. Peran dan manfaatnya rupanya sangat besar, bukan? #AyahSIAP
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar