GridKids.id - Kids, selama pandemi virus corona berbagai kegiatan harus dilakukan dari rumah secara online.
Banyak aplikasi yang bertebaran supaya memudahkan kita untuk belajar, bekerja, atau saling komunikasi dengan online.
Salah satu aplikasi yang populer untuk bertemu secara virtual adalah aplikasi Zoom. Aplikasi ini menjadi ramai dibahas dan banyak digunakan saat masa pandemi ini.
Namun, ada beberapa kejadian yang terjadi saat melakukan zoom, ada beberapa informasi yang menyebutkan kalau menggunakan aplikasi ini enggak aman.
Karena bisa terjadi zoombombing, istilah ini digunakan untuk kegiatan yang enggak dikenal saat sedang komunikasi menggunakan aplikasi ini.
Nah, supaya kamu tetap aman menggunakan aplikasi ini, GridKids punya beberapa tips aman yang bisa kamu lakukan dalam vidio berikut ini!
Baca Juga: Tips Aman Menghapus Akun Zoom Secara Permanen, Agar Tidak Diretas
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di www.gridstore.id
Penulis | : | Angela Ribka |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar