GridKids.id - Wah, warna mata Yuki berbeda sebelah!
Apa kamu pernah meilhat kucing yang warna matanya berbeda seperti Yuki, Kids? Mata yang satu biru dan satu hijau?
Hmmm… kenapa bisa begitu, ya?
Ternyata, nama keadaan ini adalah heterochromia. Keadaan ini menyebabkan perbedaan melanin dalam tubuh.
Lalu, apa penglihatan Yuki jadi terganggu, ya?
Yuk, temukan jawabannya di video ini!
Lihat video ini juga, yuk!
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar