4. Mulan (Maret 2020)
Mulan adalah salah satu Disney princess. Sebelumnya, film Mulan pertama kali tayang dalam bentuk animasi di tahun 1998.
Film live action ini bercerita tentang Fa Mulan, seorang anak perempuan yang harus bertarung demi menyelamatkan keluarganya. Ia sampai harus berpura-pura jadi laki-laki, lo, Kids!
5. Trolls World Tour (April 2020)
Para Troll kembali beraksi! Setelah empat tahun, Poppy dan Branch menemukan bukti kalau ternyata suku mereka tidak sendiri.
Ada enam suku Troll yang berbeda dan tersebar di enam negeri. Suku-suku ini dikelompokkan bedasarkan enam jenis music yang berbeda, yaitu funk, country, techno, klasik, pop, dan rock.
Itu dia film-film yang akan tayang di tahun 2020. Eits, tapi itu belum semua, lo, Kids! Cari tahu film-film keren lain yang akan tayang tahun 2020 di artikel berikutnya, ya!
Baca Juga: Cerita Misteri: Misteri Kucing Hitam #MendongenguntukCerdas
Lihat video ini juga, yuk!
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar