Find Us On Social Media :

3 Tipe Flora dan Fauna di Indonesia: Asiatis, Australia, dan Peralihan

Orangutan adalah salah satu fauna endemik yang mendiami hutan-hutan di Pulau Kalimantan, Indonesia.

c. Tipe Peralihan

Tipe tanaman dan hewan yang ini enggak ditemukan di daratan Asia atau Australia.

Tanaman dan hewannya umum hidup di wilayah Indonesia bagian tengah (Pulau Sulawesi dan Kepulauan Nusa Tenggara).

Nah, Kids, itulah tadi uraian tentang flora dan fauna yang ada di Indonesia. Kalau dari daerah tempat tinggalmu,  apakah ada flora dan fauna endemik, Kids?

Pertanyaan:
Kenapa Indonesia punya spesies flora dan fauna terbanyak di dunia?
Petunjuk, cek lagi halaman 1. 

 ----

Jangan lupa kunjungi juga akun youtube GridKids untuk mendapatkan berbagai informasi visual dalam bentuk video dan shorts yang bisa menambah wawasanmu, Kids!