GridKids.id - Indonesia dikenal memiliki beragam jenis fauna unik.
Tak hanya ragam fauna, Indonesia juga dikenal punya berbagai jenis flora yang cantik dan eksotis.
Keberagaman fauna ini tersebar di seluruh wilayah Indonesia, dari ujung Sumatera sampai ke ujung Papua.
Tiap daerah di Indonesia diketahui punya fauna khasnya tersendiri, lo, Kids.
Dalam buku berjudul "Rangkuman Ilmu Pengetahuan Umum Terlengkap (RIPUT) Indonesia- Dunia karya Venti Waranurastuti, tertulis daftar fauna khas daerah-daerah di Indonesia.
Nama-Nama Fauna Khas Daerah di Indonesia
1. Nanggroe Aceh Darussalam (NAD) = Burung Ceumpala Kuneng (Copsychus pyrropygus)
2. Sumatera Utara = Burung Beo Nias (Gracula religiosa robusta)
3. Riau = Burung Serindit Melayu (Loriculus galgulus)
4. Sumatera Barat = Burung Kuau Besar atau Kuau Raja (Argusianus argus)
Baca Juga: Keanekaragaman Hayati di Indonesia: Flora dan Fauna, IPA Kelas 10 SMA
5. Jambi = Harimau Sumatera (Panthera tigris)
Source | : | Buku "Rangkuman Ilmu Pengetahuan Umum Terlengkap (RIPUT)" |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar