Find Us On Social Media :

20 Idiom Bahasa Inggris tentang Perjalanan Liburan dengan Artinya

Ada berbagai idiom bahasa Inggris tentang perjalanan liburan. Yuk, simak berbagai contoh idiom dan artinya.

(Menikmati cahaya matahari yang hangat sambil bersantai di luar ruangan).

15. Take the scenic route

(Memilih rute yang lebih panjang untuk menikmati pemandangan atau pengalaman)

16. Travel bug

(Keinginan kuat untuk bepergian dan menjelajahi tempat-tempat baru)

17. Travel far and wide

(Bepergian ke berbagai tempat, biasanya berupa jarak yang sangat jauh)

18. Travel in style

(Bepergian dengan nyaman dan penuh kemewahan)

19. Travel light

(Mengemas sedikit barang dan hanya membawa barang-barang penting saja ketika bepergian)

Baca Juga: 15 Idiom Bahasa Inggris tentang Transportasi Lengkap dengan Artinya

20. Travel on a shoestring

(Bepergian dengan dana yang sangat terbatas)

Nah, Kids, itu tadi beberapa contoh idiom bahasa Inggris tentang perjalanan liburan dan artinya. 

Pertanyaan:
Apa nama idiom yang menggambarkan istirahat sembari mengisi bensin selama perjalanan?
Petunjuk, cek lagi hlm. 3.

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.