Find Us On Social Media :

7 Manfaat Kuaci bagi Kesehatan, Biji-bijian Kecil dengan Segudang Manfaat

Kuaci atau biji bunga Matahari adalah biji-bijian yang dipanen dari bunga Matahari. Apa saja manfaat mengonsumsinya?

GridKids.id - Kids, pernahkah kamu makan kuaci?

Kuaci adalah biji-bijian yang umumnya diolah jadi camilan ringan.

Untuk bisa makan kuaci kamu perlu mengupas kulitnya satu persatu, Kids.

Biasanya kuaci akan ditaburi bumbu yang gurih dan membuat siapa pun yang memakannya jadi ketagihan untuk terus memakannya.

Tapi, tahukah kamu apa manfaat makan kuaci untuk kesehatan tubuhmu?

Kuaci atau biji bunga Matahari dipanen dari bagian kepala bunga Matahari.

Satu kepala bunganya bisa memiliki setidaknya 2.000 biji kuaci.

Dilansir dari laman hellosehat.com, ada beberapa manfaat makan kuaci untuk kesehatan, di antaranya:

Manfaat Makan Kuaci untuk Kesehatan

1. Mengurangi Stres

Tahukah kamu makan kuaci bisa bantu meringankan gejala stres dan kecemasan?

Baca Juga: Kue Keranjang hingga Kuaci, Ini 6 Camilan Khas Imlek yang Memiliki Makna Khusus