Find Us On Social Media :

4 Makanan Ini Ternyata Tak Boleh Dikonsumsi Bersama Semangka, Apa Alasannya?

Salah satu buah-buahan yang banyak mengandung air adalah semangka.

GridKids.id - Salah satu buah-buahan yang banyak mengandung air adalah semangka.

Semangka sering dikonsumi sebagai camilan sehat atau dibuat jus. Semangka juga sering digunakan sebagai campuran salad buah.

Semangka termasuk salah satu buah-buahan yang kaya air sehingga bantu menghidrasi tubuh.

Makan buah semangka bisa bantu meningkatkan kesehatan mata, menghidrasi tubuh, hingga mengoptimalkan kesehatan pencernaan.

Buah semangka mengandung serat tinggi dan rendah lemak jenuh sehingga bisa membantu mengurangi kadar kolestarol jahat dalam darah.

Daging putih semangka sering kali dianggap enggak bisa dimakan padahal bisa mendatangkan manfaat bagi tubuh.

Bagian putih semangka mengandung antioksidan yang berkontribusi pada perlindungan sel tubuh dari kerusakan yang disebabkan oleh radikal bebas.

Meski memiliki rasa enak dan menyegarkan, ternyata semangka enggak boleh dikonsumsi dengan makanan tertentu.

Jika makan semangka bersamaan dengan makanan ini bisa memicu rasa enggak nyaman terutama sakit di bagian perut.

Nah, untuk mengetahui apa saja makanan yang enggak boleh dikonsumsi bersamaan dengan semangka, simak informasi di bawah ini.

Makanan yang Tak Boleh Dikonsumsi Bersama Semangka

Baca Juga: 5 Bahaya Makan Semangka saat Perut Kosong, Benarkah Bikin Sakit Perut?