Find Us On Social Media :

Macam-Macam Cara untuk Belajar Menghemat Listrik, IPAS Kelas 6 SD

Ada beberapa cara untuk menghemat penggunaan listrik.

6. Gantilah Lampu Pijar dengan LED

Lampu LED lebih efisien dan memiliki umur yang lebih panjang dibandingkan lampu pijar konvensional.

Pergantian ini bukan hanya berkontribusi pada penghematan energi, tetapi juga mengurangi frekuensi penggantian lampu.

7. Gunakan Alat Elektronik Bertenaga Matahari

Pertimbangkan untuk menginvestasikan dalam alat elektronik yang menggunakan tenaga matahari, seperti lampu taman solar atau pengisi daya portabel tenaga surya.

8. Rutin Merawat Peralatan

Lakukan pemeliharaan rutin pada peralatan elektronik serta pengecekan terhadap semua peralatan agar berfungsi secara optimal.

Itulah beberapa cara untuk menghemat penggunaan listrik ya, Kids!

Pertanyaan:

Sebutkan beberapa cara untuk menghemat listrik!
Petunjuk, cek lagi halaman 1.

----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.