GridKids.id - Menanam dengan menggunakan pupuk adalah praktik umum dalam pertanian dan kebun.
Pupuk adalah suatu substansi atau campuran zat yang ditambahkan ke tanah atau tanaman dengan tujuan untuk meningkatkan pertumbuhan dan hasil tanaman.
Pupuk menyediakan nutrisi esensial yang diperlukan oleh tanaman untuk melakukan proses pertumbuhan, perkembangan, dan reproduksi.
Pupuk memilki kandungan satu atau lebih unsur hara. Kandungan tersebut sangat mendukung proses pertumbuhan tanaman.
Agar tumbuhan tumbuh dengan baik,
1. Pupuk Anorganik
a. Pupuk Nitrogen (N): Meningkatkan pertumbuhan vegetatif tanaman.
b. Pupuk Fosfor (P): Penting untuk perkembangan akar, pembungaan, dan pembuahan.
c. Pupuk Kalium (K): Mendukung pertumbuhan akar dan membantu tanaman menghadapi stres.
d. Pupuk Sekunder (S, Mg, Ca): Mendukung pertumbuhan dan perkembangan tanaman.
Baca Juga: Ketahui 5 Manfaat Ampas Kopi, dari Pupuk hingga Aroma Terapi