Find Us On Social Media :

Aturan di Lingkungan Tempat Tinggal, Pendidikan Pancasila Kelas 4 SD

Rumah sakit adalah salah satu lingkungan yang perlu ada aturan jika ingin berkunjung ke sana. Apa saja?

GridKids.id - Hai, Kids, kali ini kamu akan diajak kembali melihat materi Pendidikan Pancasila Kelas 4 SD.

Di artikel GridKids sebelumnya kamu sudah belajar bersama tentang aturan di lingkungan sekitar kita.

Kali ini kamu akan belajar bersama menjodohkan gambar dan deskripsinya di hlm. 37.

Di bagian 'Ayo, Menjodohkan', kamu akan diajak memperhatikan infografis di hlm. 38.

Setelah mengamati infografis berikutnya, kamu akan mengetahui aturan yang berlaku pada suatu tempat.

Caranya dengan menghubungkan garis pada titik-titik sebelah gambar (di bagian kiri) yang sesuai dengan keterangan aturannya (di bagian kanan).

Aturan di Lingkungan Tempat Tinggal

(Urutan Gambar diikuti deskripsinya)

1. Rumah

Meminta izin kepada orang tua ketika hendak keluar ke mana pun, meletakkan barang sesuai tempatnya.

Membersihkan ruang yang tampak kotor, mematikan barang elektronik yang sudah selesai digunakan.

Baca Juga: Aturan di Lingkungan Sekitar Kita, Pendidikan Pancasila Kelas 4 SD