Find Us On Social Media :

Geografi Kelas XI SMA: Pengaruh Letak Astronomis Terhadap Pembagian Zona Waktu di Indonesia

Letak astronomis wilayah Indonesia berada di sekitar garis equator (khatulistiwa).

WIB diterapkan di pulau-pulau bagian barat meliputi Pulau Sumatra, Pulau Jawa, Pulau Madura, Provinsi Kalimantan Barat, Provinsi Kalimantan Tengah, dan pulau-pulau kecil di sekitarnya.

2. Waktu Indonesia Tengah (WITA/ GMT + 8)

Wilayah Indonesia yang termasuk pada zona WITA terdiri atas wilayah Pulau Bali, Kepulauan Nusa Tenggara, Provinsi Kalimantan Selatan, Provinsi Kalimantan Timur, Provinsi Kalimantan Utara, Pulau Sulawesi, dan pulau-pulau kecil di sekitarnya.

3. Waktu Indonesia Timur (WIT/ GMT + 9).

Wilayah Indonesia yang termasuk pada zona waktu WIT terdiri atas wilayah Kepulauan Maluku, Pulau Papua, serta pulau-pulau kecil di sekitarnya.

Pembagian ini dirancang untuk mencerminkan perbedaan waktu matahari di setiap wilayah.

Demikianlah informasi tentang pengaruh letak astronomis terhadap pembagian zona waktu di Indonesia.

Pertanyaan: Apa pengertian dari letak astronomis?

Petunjuk: Cek di halaman 1.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.