Find Us On Social Media :

Sejumlah Fakta Bawang Putih, Selain Jadi Bumbu Masak dan Manfaat Kesehatan

Bawang putih adalah salah satu jenis umbi yang banyak tumbuh di kawasan Asia , Afrika, hingga Eropa.

GridKids.id - Bawang putih sering digunakan sebagai bumbu dalam masakan di berbagai belahan dunia.

Nama ilmiahnya bawang putih adalah Allium sativum. Tanaman ini memiliki umbi yang terdiri dari beberapa siung dengan kulit luar yang berwarna putih.

Bawang putih memiliki rasa tajam dan aroma yang khas, dan sering digunakan untuk memberi cita rasa pada makanan.

Selain sebagai bumbu, bawang putih juga dikenal memiliki berbagai manfaat kesehatan.

Beberapa orang mempercayai bahwa bawang putih dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh, menurunkan tekanan darah, dan memiliki sifat antimikroba yang dapat membantu melawan infeksi.

Selain untuk bumbu masak, ada sejumlah fakta lain tentang bawang putih, apa saja?

Fakta Bawang Putih

Berikut adalah beberapa fakta tentang bawang putih:

1. Asal Usul

Bawang putih berasal dari Asia Tengah dan telah digunakan dalam pengobatan tradisional selama ribuan tahun. Kini, bawang putih ditanam di seluruh dunia.

2. Komposisi Kimia

Baca Juga: 5 Buah dan Sayur yang Tak Boleh Disimpan dalam Satu Rak, Apa Saja?