Find Us On Social Media :

Kearifan Lokal: Pengertian, Ciri-Ciri,Contohnya, IPS Kelas 9 SMP

(Ilustrasi) Kearifan lokal merupakan pandangan masyarakat akan kebudayaan lokal yang didasari pengetahuan.

1. Bertahan dari Gempuran Budaya Asing 

Setiap negara dan daerah memiliki budaya masing-masing. Indonesia sendiri masih mempertahankan budaya adat dan istiadatnya.

Hal ini berbeda dengan negara lainnya yang sudah melupaka adat istiadat warisan nenek moyangnya.

2. Memiliki Kemampuan Mengakomodasi Budaya yang Berasal dari Luar

Perkembangan teknologi saat ini memudahkan setiap orang untuk bisa terhubung dengan siapa saja.

Budaya atau tren dari luar biasanya menyebar cepat melalui YouTube, televisi, dan media sosial.

Karena itu juga yang membuat budaya asing bisa dengan mudah memasuki Indonesia.

Dengan mudahnya budaya luar masuk ke Indonesia, sehingga kita perlu mengakomodir hal tersebut agar tak merusak kepercayaan kearifan lokal yang sudah ada sebelumnya.

3. Mampu Mengintegrasikan Budaya Asing ke Dalam Budaya Asli di Indonesia

Selain memiliki kemampuan untuk mengakomodasi, kearifan lokal juga perlu mengintegrasikan budaya asing yang masuk dan memadukannya dengan budaya yang sudah ada dengan baik.

4. Mampu Mengendalikan Budaya Asing yang Masuk

Baca Juga: Bagaimana Sikap Terhadap Perbedaan Kearifan Lokal yang Ada, Kelas 4 SD