Find Us On Social Media :

5 Manfaat Pendapatan per Kapita bagi Ekonomi Nasional, Materi Ekonomi Kelas XI SMA

Pendapatan per kapita adalah pendapatan nasional dibagi jumlah penduduk.

GridKids.id - Kids, apa yang kamu ketahui tentang manfaat pendapatan per kapita bagi ekonomi nasional?

Kali ini GridKids akan mencari tahu apa saja manfaat pendapatan per kapita berdasarkan pembahasan materi Ekonomi kelas XI SMA.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), pendapatan per kapita adalah pendapatan nasional dibagi jumlah penduduk.

Sementara bersumber dari gramedia.com, pendapatan per kapita ialah besarnya suatu pendapatan rata-rata semua penduduk di suatu negara tersebut.

Pendapatan per kapita merupakan salah satu indikator penting yang digunakan untuk mengukur tingkat kesejahteraan ekonomi suatu negara atau wilayah tertentu.

Pengukuran ini mengacu pada jumlah rata-rata pendapatan yang diterima oleh penduduk suatu negara dalam suatu periode tertentu dibagi dengan jumlah total penduduk pada periode tersebut.

Pendapatan per kapita memberikan gambaran tentang tingkat kemakmuran rata-rata masyarakat dan memainkan peran penting dalam pertumbuhan ekonomi.

Tahukah kamu? Pendapatan per kapita suatu negara bisa meningkat jika pendapatan rata-rata penduduknya naik atau tinggi, Kids.

Selain itu, pendapatan per kapita juga bisa menjadi ukuran dalam melihat kesejahteraan masyarakat di suatu negara.

Yuk, kita cari tahu sama-sama apa saja manfaat pendapatan per kapita bagi ekonomi nasional, ya!

Manfaat Pendapatan per Kapita bagi Ekonomi Nasional

Baca Juga: 5 Manfaat Perhitungan Pendapatan Nasional, Materi Ekonomi Kelas XI SMA

1. Indikator Kesejahteraan Ekonomi