Find Us On Social Media :

Tak Hanya Hangat, Inilah 3 Manfaat Tidur dengan Selimut Tebal di Malam Hari

Tidur dengan selimut tebal ternyata enggak hanya bisa menghangatkan tubuh, lo. Apa saja manfaatnya?

Ketika kamu tidur dengan perasaan yang nyaman, kamu bisa tidur dengan lebih baik dan bahkan bermimpi indah, Kids.

Ketika kamu tidur dengan selimut yang tebal, tubuhmu akan memproduksi serotonin lebih banyak dan perasaanmu jadi lebih baik.

Penggunaan selimut yang tebal ketika tidur bisa jadi salah satu terapi untuk menyembuhkan beberapa penyakit yang berkaitan dengan mental contohnya depresi, kelelahan, hingga penyakit kejiwaan seperti bipolar.

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.