Find Us On Social Media :

10 Fakta Menarik Koi, Ikan yang Dianggap Sebagai Pembawa Keberuntungan

Ikan koi adalah salah satu jenis ikan yang identik dengan simbol keberuntungan.

GridKids.id - Kids, ikan koi adalah jenis ikan hias yang sangat populer di seluruh dunia, terutama di Jepang.

Mereka adalah ikan air tawar yang dikenal karena warna-warni dan pola-pola yang indah di tubuh mereka.

Ikan koi merupakan hasil seleksi dari ikan liar yang berasal dari Asia Timur, dan telah dipelihara selama berabad-abad.

Salah satu yang menarik dari ikan ini adalah dianggap sebagai pembawa keberuntungan.

Nah, kali ini GridKids akan mengajak kalian melihat sederet fakta menarik tentang ikan koi, ya.

Yuk, langsung saja kita simak sederet fakta menarik tentang ikan koi!

10 Fakta Menarik Ikan Koi

1. Ikan Koi Simbol Keberuntungan

Ikan koi telah menjadi simbol budaya Jepang dan dianggap sebagai pembawa keberuntungan.

2. Kebanyakan Ikan Koi Hidup di Penangkaran

Ikan koi adalah salah satu jenis ikan hias dan sebagaian besar hidup di penangkaran, bahkan sangat jarang ditemui ikan ini hidup di alam liar.

Baca Juga: Kenapa Kucing Suka Makan Ikan? Ternyata Ini Alasannya Menurut Penelitian