150 ml air, didihkan
6 buah sosis, potong jadi 2 bagian, lalu potong lagi menjadi 4 bagian.
2 sdm peanut butter (selai kacang)
2 sdm saus sambal
2 sdm saus tomat
Cara Membuat Cilok Saus Kacang
1. Kulit: Campur tepung sagu, tepung terigu, maizena, bawang putih, kaldu ayam, garam, seledri, dan cabai. Adukk sampai rata.
2. Tuang air panas sedikit-sedikit sambil terus diuleni sampai tercampur rasanya.
3. Ambil sedikit adonan, pipihkan. Beri sosis di bagian tengah gulung sampai bulat. Rebus dalam air yang sudah dididihkan sampai matang. Angkat.
4. Sajikan cilok bersama saus yang sudah disiapkan sebelumnya.
Baca Juga: Kepanjangan Cilok, Cilung, Cimol, dan Cireng, Sudah Tahu Perbedaannya?
Nah, Kids, itu tadi sedikit uraian tentang cilok sampai resep membuat cilok saus kacang sendiri di rumah.
Selamat mencoba membuat camilan lezat sendiri, ya, Kids!
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.