Find Us On Social Media :

Proses Peralihan Republik ke Kekaisaran Romawi: Triumvirat I dan II

Julius Caesar adalah salah satu tokoh Triumvirat I yang berhasil menggulingkan republik Romawi yang didominasi kekuasaan golongan senat.

Terbentuknya Kekaisaran Romawi

Ketika Julius Caesar berhasil menjadi satu-satunya tokoh yang berhasil bertahan dari segala intrik politik, masih ada tokoh-tokoh yang enggak suka melihatnya.

Dua tokoh yang enggak menyukai kekuasaan Julius Caesar adalah Brutus dan Cassius yang pada 14 SM berhasil membunuh Julius Caesar.

Sepeninggal Julius Caesar, pemerintahan berubah kacau ditambah anggota senat mulai kembali merebut kekuasaannya kembali.

Situasi ini mendorong aksi dari pendukung Julius Caesar untuk mempertahankan peninggalan tokoh yang mereka segani itu.

Singkatnya terbentuK triumvirat II yang beranggotakan Antonius, Lepidus, dan Octavianus.

Kerja sama ketiganya berhasil menggagalkan upaya dewan senat untuk kembali berkuasa.

Kemenangan ketiganya disepakati dengan membagi tiga kekuasaan secara geografis, yaitu:

Terjadi perang perebutan kekuasaan antara Antonius dan Octavianus, yang berakhir kekalahan Antonius yang membuat Octavianus jadi pemimpin tunggal Kekaisaran Romawi.

Lepidus sebagai salah satu anggota Triumvirat II sudah meninggal dunia bahkan sebelum terjadi perebutan kekuasaan dan peperangan antara Octavianus dan Antonius.

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.